ManOfWheels.com – Setelah sebelumnya teasernya beredar, kini BMW CE 04 2025 model terbaru akhirnya telah resmi diluncurkan oleh BMW Motorrad pada tanggal 3 Juli 2025, alias hari ini. Yang mana motor listrik berwujud skuter bongsor ini mendapat banyak perubahan, tapi yang utamanya itu ada di bagian eksterior saja..